09 Agustus 2010
Yudi Azwar Hamid, Si Anak Desa Asal Banten
Mewakili Indonesia Pada Lomba LKS di Inggris
KOTA SERANG - Yudi Azwar Hamid sepertinya layak untuk di banggakan oleh warga Banten. Pasalnya, remaja kelahiran Desa Pasir Tangkil, Kecamatan Warung Gunung, Kabupaten Lebak, Provinsi Banten ini telah rencananya akan mewakili Indonesia dalam lomba LKS Life Skill bidang Instalasi Listrik bertaraf internasional pada bulan oktober 2010 mendatang di london Inggris.
Pemuda kelahiran 1982 yang merupakan alumni Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Negri 2 Kota Serang tahun 2009/2010 jurusan Intalasi listrik yang memiliki cita-cita dapat berkerja di Perusahan Listrik Negara (PLN) ini mengku bangga dapat mewakili indonesia pada umumnya dan Banten pada khusunya di kancah internasional. “dengan dukungan dari semua pihak, saya optimis dapat meraih prestasi yang membanggakan di ingris nanti,” ungkap putra dari dari H. Hamdan Hauli dan Hj. Ida Hasanah ini saat di wawancarai Wartawan.
Sementara itu, Afandi, Kepala SMKN 2 Kota Serang mengungkapkan bangga atas perestasi yang berhasil diraih anak didiknya tersebut. “Sebenarnya yang berprestasi seperti Yudi di sekolah ini sudah banyak, tapi untuk yudi merupakan suatu hal yang unik. Pasalnya, yudi merupakan anak yang benar-benar berasal dari desa yang sehari-harinya biasa makan singkong ternyata bisa membawa harum tanah kelahiranya yakni Provinsi Banten sebagai wakil Indonesia pada even tingkat dunia,” ungkap Afandi. (Jariah)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Staff Redaksi
Hendrik S (Polda Metro Jaya) Valentinus MS (Jaksel) Gorby, Robin S (Jaktim) Ramdani BE, Agus Subarkah (Jakpus) (Jakut) Biro Bekasi :Sepmi R (Kabiro) , Joni Sitanggang, Binton Juntak, Mustofa, Ringan Simbolon, Haerudin, Herman Sitanggang, Mulayadi TH, Togar S, Banjarnahor, Syafi'i M, Biro Kab.Bogor :Irawan (Kabiro), Ucup Supriyadi, Rizal Aska, Depok : Radot S, (Kabiro), Karawang : Ade Junaidi (Kabiro), Rihas Purnama YM, Edi Askam, Mustamir, Otong, Wawan, Junaedi, Sopyan Junior, Mumuh MuhamadMursid. Perwkln Jabar: Idris C.Pasaribu (Ka Prwkl), Ungkap M, Deni Ridwan, Parasman. Biro Cimahi : Martunas S. Prwkln Lampung : Irmiadi (Ka.Prwkln) Suwardi, Suripto, nano Wijaya, Sutiyo, Suseno, Sujono, Herry, Adhie, Elik Yulianto, Israludin, Rimanda K Saputra. Kab Tanggamus : MBadri Ma'ruf. Prwkln Jambi : Sabarudin Nasution SE (Ka.Prwkl), Biro Tanjabbar : Abdul Munir, M.Syarif Hidayat. Biro Kab/Kota Siantar : Buhardo Siahaan. Biro Sulselbar : fadly Syarif (Ka.Biro)
Selamat buat SMK Negeri 2 Kota serang
BalasHapusKami dari SMKN 1 Kota Cilegon akan menyusul
untuk aplikasi Teknik Elektroniak